SlideShow

  • RSS
  • Delicious
  • Digg
  • Facebook
  • Twitter
  • Linkedin
  • Youtube

Rabu, 15 Desember 2010

Bersepeda ke sekolah

Bersepeda ke sekolah merupakan gaya hidup yang perlu dipupuk, sejak usia dini. Sehingga, anak muda negeri ini tumbuh sebagai generasi pecinta lingkungan, sehat, dan peduli kepada pembangunan kotanya.
Bersepa ke sekolah juga bergaya, lho. Justru di kota-kota besar dunia yang lebih maju, seperti Amsterdam dan Shanghai, orang berlomba-lomba naik sepeda, bukan kendaraan bermotor. Jadi tidak perlu risi atau malu.
Bersepeda secara teratur (sebagai olahraga atau tujuan yang lain), membawa dampak positif terhadap kesehatan manusia, termasuk di antaranya adalah: mengurangi resiko penyakit jantung koroner, stroke, dan penyakit kronis lainyya. Karenanya, biaya pemeliharaan kesehatan bias lebih rendah, dan meningkatkan taraf hidup.
Hasil penelitian yang dilakukan oleh YouGov Inggris menyatakan, bersepeda ke sekolah meningkatkan rasa pede dan berani, anak lebih sehat dan bugar, juga pertumbuhan fisik dan mentalnya lebih pesat.
Yang pasti, bersepeda ke sekolah ternyata bikin banyak teman dan meningkatkan performa anak. Dan yang paling betul lagi, bersepeda ke sekolah membantu mengurangi polusi udara. 

0 komentar:

Posting Komentar

 
  • Blogroll

  • Consectetuer

  • Popular

  • Comments